Perkembangan Ekspor dan Impor NTT Bulan Oktober 2015 - Badan Pusat Statistik Kabupaten Ende

Untuk mendapatkan data BPS silahkan mengunjungi kantor BPS Kabupaten Ende Jl Eltari pada hari kerja Senin - Jumat jam 08.00 s/d 15.30 WITA atau e-mail ke bps5311@bps.go.id

Hai Pengguna Data! Jangan lupa isi Survei Kebutuhan Data di link berikut skd2024

Anda merasa pelayanan kami kurang optimal? Sampaikan aspirasi dan pengaduan anda melalui SP4N-LAPOR || Pembangunan Wilayah Zona Integritas (ZI) melalui Wilayah Bebas Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM) BPS Kabupaten Ende

Perkembangan Ekspor dan Impor NTT Bulan Oktober 2015

Perkembangan Ekspor dan Impor NTT Bulan Oktober 2015Unduh Berita Resmi Statistik
Tanggal Rilis : 2 Desember 2015
Ukuran File : 0.15 MB

Abstraksi

  • Nilai ekspor Provinsi Nusa TenggaraTimur pada bulan Oktober 2015* sebesar US $ 1.810.487 dengan volume sebesar 9.131,9 ton turun 30,04 persen dari ekspor bulan September 2015 sebesar US $ 2.587.994. Nilai ekspor tersebut terdiri dari ekspor migas sebesar US $ 101.295 dan ekspor non migas sebesar US $ 1.709.192.
  • Komoditas ekspor Provinsi NTT bulan Oktober 2015* diekspor ke Timor Leste sebesar US $ 1.807.471 dan ke Singapura sebesar US $ 3.061.
  • Komoditas ekspor terbesar yang diekspor Provinsi NTT pada bulan Oktober 2015* adalah kelompok komoditas Garam, Belerang dan kapur (25) dengan nilai sebesar US $ 515.031.
  • Impor Provinsi Nusa Tenggara Timur pada bulan Oktober 2015* sebesar US $ 1.875.195 dengan volume sebesar 4.632 ton dan komoditas utama impor Bahan bakar mineral (aspal)(27) yang didatangkan dari Korea Selatan dengan nilai sebesar US $ 1.852.058.
  • Jika membandingkan kumulatif nilai ekspor sebesar US$ 19.165.580 terhadap kumulatif nilai impor sebesar US $ 7.850.665, maka pada tahun 2015* terdapat surplus sebesar US $ 11.314.915.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten EndeJl. Eltari - Ende - Nusa Tenggara Timur

Telp (0381) 21335

Faks (0381) 21335

Mailbox : bps5311@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik